SUARACELEBES.COM, MAKASSAR – Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Makassar membagikan tips menjadi konsumen cerdas dalam memilih produk.
Berkut tips ala Disperindag Makassar dengan mengikuti 4 langkah sebagai berikut :
1. Teliti sebelum membeli
2. Pastikan produk sesuai standar
3. Pastikan label dan waktu kadarluarsa
4. Beli sesui kebutuhan, bukan keinginan
Jadilah konsumen yang cerdas dengan mengedepankan pengetahuan dan pemahaman sebelum memutuskan untuk membeli. Lakukan riset tentang produk atau layanan yang akan dibeli, bandingkan harga dan kualitas dari beberapa sumber, serta pertimbangkan dampaknya terhadap lingkungan dan masyarakat sekitar. Dengan menjadi konsumen yang cerdas, Anda tidak hanya membuat keputusan yang tepat untuk diri sendiri tetapi juga turut berkontribusi dalam menciptakan dunia yang lebih baik secara kolektif. (*)